Pembina Upacara Ajak Siswa Terapkan Gerakan LISA untuk Jaga Kebersihan Sekolah

  Senin (4/8), dalam pelaksanaan upacara bendera di MTs Negeri 3 Grobogan , pembina upacara menyampaikan amanat dengan tema kebersihan lingkungan. Dalam pidatonya, beliau menekankan pentingnya peran seluruh warga sekolah dalam menjaga kebersihan, dimulai dari hal-hal kecil seperti membuang sampah pada tempatnya. “Lingkungan yang bersih mencerminkan karakter penghuninya. Mari kita budayakan LISA—Lihat Sampah Ambil. Jangan…

Read More