Peringati Bulan Muharram, MTs Negeri 3 Grobogan Gelar Santunan Anak Yatim dari Dana Zakat Profesi Guru

  Grobogan, 26 Juli 2025 – Dalam rangka memperingati bulan Muharram 1447 H, bulan yang penuh keutamaan dan dianjurkan untuk menyantuni anak yatim, MTs Negeri 3 Grobogan menyelenggarakan kegiatan Santunan Anak Yatim pada Sabtu pagi, 26 Juli 2025. Kegiatan ini berlangsung di aula madrasah dan diikuti oleh seluruh siswa, guru, serta tenaga kependidikan dengan penuh…

Read More

Kegiatan Rutin Sabtu Khotmil Qur’an di MTs Negeri 3 Grobogan Tingkatkan Semangat Cinta Al-Qur’an

  Grobogan, 26 Juli 2025 – MTs Negeri 3 Grobogan kembali melaksanakan kegiatan rutin Sabtu Khotmil Qur’an pada Sabtu akhir bulan sebagai bentuk pembinaan rohani dan pembiasaan positif bagi para siswa. Kegiatan yang dilaksanakan di mushala madrasah ini diikuti oleh seluruh siswa, guru, dan tenaga kependidikan dengan penuh khidmat dan antusias. Program Sabtu Khotmil Qur’an…

Read More